Bunga Matahari Selalu Menghadap Matahari

Mengapa Bunga Matahari Selalu Menghadap Matahari

Bunga Matahari Selalu Menghadap Matahari
apakahmengapa.blogspot.com | Bunga Matahari Selalu Mengadap Matahari - Pastinya kita sering menemukan pertanyaan mengapa bunga matahari selalu menghadap matahari bukan? Dari sinilah Seputar Fakta Seru sekitar kali ini akan sedikit berbagi info pengetahuan mengapa bunga matahari selalu menghadap matahari. Bunga matahari adalah salah satu bunga yang banyak ditanam dimana selain indah sebagai salah satu bunga untuk mempercantik halaman Anda maupun bunga matahari ini banyak sekali manfaatnya. Tahukah kita kalau kita amati ternyata bunga matahari selalu mengikuti pergerakan matahari, waktu matahari terbit otomatis bunga ini akan menghadap ke timur dan juga waktu matahari tenggelam bunga ini juga akan menghadap ke arah barat. Pertanyaan kali ini adalah mengapa bunga matahari selalu menghadap matahari?

Fakta Bunga Matahari Selalu Menghadap Matahari

Bunga matahari yang lebih dikenal sebagai salah satu tanaman hias ini mempunyai bentuk yang sangat mencolok terutama bunganya, dimana berbentuk besar dengan warna kuning yang sangat terang. Jika diamati lebih lanjut, ternyata bunga matahari mempunyai perilaku yang aneh dan unik dimana bunga matahari selalu menghadap matahari. Mengapa bisa demikian?

Pastinya kita semua ingat apa yang dinamakan dengan gerak Heliotropisme, gerak inilah yang menjadi dasar mengapa bunga matahari selalu menghadap matahari. Bunga ini bergerak mengikuti pergerakan harian matahari karena gerak Heliotropisme tersebut dan gerakan mengikuti arah matahari ini terjadi saat bunga matahari masih muda. Di waktu muda inilah bunga matahari selalu bergerak mengikuti matahari dari timur ke barat. Bagaimana kalau dimalam hari yang tidak ada sinar matahari?

Pada saat malam hari bunga matahari akan bergerak tidak teratur atau secara acak namun pada saat matahri terbit dari timur secara otomatis bunga matahari menghadap arah matahari dari timur.

Bunga Matahari Selalu Menghadap Matahari

Gerakan dari bunga matahari untuk mengikuti arah matahari ini akan berhenti disaat bunga tersebut sedah dewasa. Hal ini berkaitan dengan batang bunga matahari yang telah dewasa menjadi keras dan tidak bisa melakukan gerakan ini. Namun tetap saja, bunga matahari selalu menghadap matahari walaupun sudah tidak bisa bergerak lagi. Nah semakin tahu bukan akan fakta seru mengapa bunga matahari selalu menghadap matahari bukan? Simak juga fakta seru mengapa cabai rasanya pedas
Advertisement
Previous
Next Post »

1 comments:

Click here for comments
Unknown
admin
March 8, 2016 at 6:05 PM ×

yes...akhirnya tahu

Congrats bro Unknown you got PERTAMAX...! hehehehe...
Reply
avatar
Thanks for your comment