Misteri Wajan Raksasa Di Kutoarjo

Apakah Misteri Wajan Raksasa Di Kutoarjo

Misteri Wajan Raksasa Di Kutoarjo | apakahmengapa.blogspot.com - Belum lama ini terdengar kabar menyeruak di Indonesia dan sempat menjadi salah satu trending pencarian yakni "Wajan Raksasa", nah terkait dengan hal itu ternyata yang dimaksud dari wajan raksasa ini adalah kemungkinan peninggalan dari sejarah yang lalu. Benda berukuran raksasa yang menyerupai wajan tersebut masih dalam penelitian para ahli apakah termasuk dalam benda purbakala ataupun bukan. Dalam kesempatan kali ini Seputar Fakta Seru Sekitar Kita akan berbagi Apakah Misteri Wajan Raksasa Di Kutoarjo.

Misteri Wajan Raksasa Di Kutoarjo
Misteri Wajan Raksasa Di Kutoarjo

Misteri Wajan Raksasa Di Kutoarjo

Sebuah benda berukuran raksasa telah diketemukan pada sebuah lahan milik Widodo (50) di Jl MT Haryono, Kutoarjo, Purworejo yang kebetulan diketemukan disaat para pekerja hendak membangun fondasi. Benda tersebut diketemukan dikedalaman sekitar 90 centimeter dan memang sampai saat ini Balai Pelestarian Cagar Budaya Jawa Tengah masih menduga duga akan barang menyerupai wajan raksasa tersebut.

Dari tempat diketemukan wajan raksasa tersebut muncul beberapa fakta menarik wajan raksasa di Kutoarjo

-. Mempunyai garis tengah 270 cm
-. Kedalaman cekungan wajan adalah 90 cm
-. Terbuat dari besi
-. Posisi diketemukannya wajan raksasa tersebut adalah diatas tungku yang mana terbuat dari batu bata

Apakah Misteri Wajan Raksasa Di Kutoarjo
Apakah Misteri Wajan Raksasa Di Kutoarjo


Memang wajan raksasa tersebut masih merupakan misteri, apakah juga termasuk dalam peninggalan benda purbakala. Namun dari dugaan sampai saat ini adalah wajan raksasa tersebut diduga digunakan untuk merebus sesuatu. Hal ini terlihat dari posisi yang berada di atas tungku dari batu bata. Jadi kemungkinannya adalah wajan raksasa kutoarjo diduga untuk merebus sesuatu. Menilik dari catatan sejarah Kutoarjo pada zaman dahulu, daerah ini terkenal karena memiliki banyak perajin tenun dan juga perajin pembuat gula merah. Dari sinilah kemungkinan misteri wajan raksasa Kutoarjo adalah, wajan raksasa tersebut dulunya digunakan untuk merebus nira untuk pembuatan gula merah. Ataupun juga misteri wajan raksasa ini adalah alat untuk merebus zat pewarna untuk mewarnai benang.

Sampai saat ini pihak yang terkait masih melakukan penelitian akan misteri wajan raksasa di Kutoarjo ini. Simak juga berita seputar fakta menarik yang patut Anda intip yaitu Fakta Seru Cuci Tangan dan jangan lupa untuk selalu berbagi melalui akun media sosial Anda masing masing untuk "Misteri Wajan Raksasa Di Kutoarjo".

Advertisement
Previous
Next Post »
Thanks for your comment