Fakta Seru Asal Pensil

Inilah Fakta Seru Asal Pensil Berasal

Fakta Seru Asal Pensil
apakahmengapa.blogspot.com | Fakta Seru Asal Pensil - Pensil adalah salah satu alat tulis menulis, namun seputar fakta seru seputar kita tidak akan membahas fungsi maupun cara menggunakan pensil itu sendiri. Inila fakta seru asal pensil yang mungkin tidak banyak kita ketahui. Dalam penggunaan sebagai alat tulis maupun gambar, pensil ini sangat membantu dimana pensil bisa dihapus sewaktu ada kesalahan. Nah dibalik fakta seru asal pensil ini kita mulai darimanakah pensil ini berasal.

Fakta Seru Asal Pensil : Asal Pensil

Didapatkan bahwa kata "pensil" berasal dari Bahasa Prancis kuno yakni pincel dimana mempunyai arti kuas kecil. Selain itu pensil juga berasal dari bahasa Latin yakni penicillus dengan arti ekor kecil berupa sikat halus dari bulu unta. Alat inilah yang pertama kali digunakan oleh manusia sebagai alat tulis sebelum diketemukannya kapur pensil, biasanya digunakan untuk menulis naskah pada daun lontar.

Berlanjut fakta seru asal pensil, pensil terdiri dari dua bagian dimana seperti yang kita lihat sekarang ini yakni bagian luar berupa kayu dan bagian hitam yang berada didalam kayu. Nah bagian dalam yang berwarna hitam itulah yang berasal dari senyawa grafit. Senyawa endapan grafit diketemukan sebelum tahun 1560 oleh Grey Knotts yang berasal dari desa Seathwaite di Borrowdale, Cumbria, Inggris. Saat itu penggunaan grafit ini untuk menandai bulu bulu domba, untuk lebih membekas warna hitam ketika digunakan maka digunakanlah arang.

Perjalanan dari fakta seru asal pensil ini berlanjut dengan adanya pembungkus grafit, di tahun 1560 Simonio dan Lyndiana Bernacotti dari Italia menciptakan pembungkus dari kayu untuk bubuk grafit. Dalam pembuatan pembungkus tersebut pertama-tama kayu dibentuk oval dengan rongga di dalamnya untuk diisi bubuk grafit.

Dan teknik untuk membuat pensil-pun berubah, dimana saat ini pensil dibuat dengan cara melubangi dua bagian kayu dan didalamnya diletakkan batang grafit yang kemudian kayu tersebut direkatkan.

Nah diatas adalah fakta seru asal pensil yang pastinya bermanfaat untuk menambah pengetahuan kita semua, simak juga fakta seru dibalik tahu dan jangan lupa untuk selalu menshare Fakta Seru Asal Pensil ke akun media sosial masing masing yaa...
Advertisement
Previous
Next Post »
Thanks for your comment